dc.description.abstract | Gigi berlebih dapat disebabkan oleh bermacam faktor antara lain factor keturunan, atavisme, penyimpangan embriologi juga hiperaktif lamina gigi. Sebagai akibatnya gigi berlebih dapat menyebabkan komplikasi seperti erupsi gigi perrnanen yang terlambat, diastema, gigi be~ejal, rotasi gigi. resorpsi akar, pembentukan kista juga erupsi gigi berlebih ke rongga hidung dan sebagainya. Sedangkan gigi berlebih yang disertaitalon cusp akibat yang dapat ditimbulkan mulai dari slagnasi makanan yang menyebabkan karies sampai masalah diagnosa dan manajemen klinis bagi dokter gigi. Akan tetapi komplikasikomplikasi seperti ini jarang dilaporkan karena masyarakat menganggap keadaan ini merupakan hal yang tidak begitu penting, sehingga memberi kesan bahwa gigi berlebih jarang te~adi. Adapun Perawatan yang dapat dilakukan anlara lain tanpa pencabutan, dengan pencabutan, pembedahan, juga pemakaian pesawat ortodonti cekat maupun lepasan. | en_US |