Sistem Informasi Monitoring Perbaikan Hardware PLN Cabang Medan
Abstract
Kajian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana cara membangun suatu sistem informasi,dimana lebih ditekankan pada proses perbaikan hardware PLN Cabang Medan. Sistem informasi ini dikembangkan menggunakan PSPad editor,Appserve sebagai web server dan MySQL Query algoritmanya sebagai databasenya.Objek utama system informasi ini adalah untuk memperbaiki prosedur penanganan kerusakan hardware.
Collections
- SP - Mathematics [1451]